Polres Hadiri Kunjungan MUI Provsu ke Padang Lawas
sentralberita | Palas ~ Polres Padang Lawas (Palas) Polda Sumatra Utara menghadiri kunjungan DP Majelis Ulama Indonesia (MUI) provinsi Sumatra Utara ke Kabupaten Padang Lawas.
Ada pun kunjungan kali ini dalam rangka Kolsulidasi organisasi dan silaturrahmi PD MUI sumatra Utara DR.Maratua Simanjuttak beserta rombongan.
Kegiatan kunjungan dewan Pimpinan (DP) MUI Provinsi Sumut DR H Maratua Simanjuntak beserta rombongan di adakan di aula asrama haji Kemenag Palas 27/09/2021.
Dalam menghadiri kegiatan tersebut
Kapolres Padang Lawas AKBP Indra Yanitra Irawan SIK MSi yang di wakili Kompol Aswin Noor SH.MM menyampaikan kegiatan tersebut dalam rangka kunjungan Konsoldasi organisasi dan silaturrahmi dewan Pimpinan (DP) MUI Provinsi Sumut DR H Maratua Simanjuntak dengan jajaran pengurus kabupaten.
Kompol Aswin Noor SH.MM saat mengikuti acara tersebut PD.MUI Sumatra utara
DR H Maratua Simanjuntak juga menyampaikan motivasi kepada jajaran nya untuk meningkat kan kinerja dan revonsit atas kemaslahatan ummat
Aswin, DR H Maratua Simanjuntak juga menyampaikan pesan pesan kantikmas
Yang dititip kan Kapolres.
Kiranya dapat membantuk kinerja pihak kepolisian dalam melakukan pembinaan kantikmas kepada masyarakat,serta menghimbau kepada masyarakat untuk melaksanakan vaksinasi Karna vaksin aman dan halal.
Dimana MUI juga sudah melaksanakan vaksinasi massal di seluruh wilayah(HS/sb)