DPR Tidak Memiliki Gagasan Idiologi

foto PBB

Jakarta, (Sentralberita)-  Kondisi di parlemen yang terjadi belakangan ini memperlihatkan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) tidak lagi memiliki gagasan ideologi.

Banyak anggota yang terkesan hanya mengejar material dan kekuasaan untuk memperkaya diri. Salah satunya terlihat dalam skandal ‘papa minta saham’ dengan melibatkan Ketua DPR Setya Novanto yang secara resmi telah mengundurkan diri namun ditunjuk sebagai ketua Fraksi Golkar oleh partainya.

“Jadi kondisinya DPR sekarang ini seperti tidak memiliki gagasan ideologi. Tidak bisa berdiskusi tentang negara, gagasannya sepi. Banyak yang hanya mengejar materialistis dan kekuasaan semata hanya memperkaya pribadi,” ungkap Ketua Harian DPP Partai Bulan Bintang (PBB) Jamaluddin Karim (SB/DTC/01)

Baca Juga :  Firdaus, Pengusul Gelar Pahlawan untuk RM Margono Dapat Penghargaan FORMAS

Tinggalkan Balasan

-->