Bupati Sergai Lantik 20 Pejabat Fungsional Tenaga Kesehatan

sentralberita | Sergai ~Bupati Serdang Bedagai (Sergai) H. Darma Wijaya diwakili Sekretaris Daerah Kabupaten (Sekdakab) H.M. Faisal Hasrimy, AP, MAP, melantik 20 Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan dari 18 Kepala Unit Pelayan Terpadu (UPT) Puskesmas, 1 orang Dokter Madya dan 1 orang Dokter Gigi Madya, bertempat di Aula Dinas Kesehatan, Kompleks Kantor Bupati Sergai, Sei Rampah, Jumat (24/9/2021) sore.

Dalam sambutannya yang dibacakan oleh Sekdakab Faisal Hasrimy, Bupati Sergai menyampaikan jika pelantikan yang dilaksanakan hari ini merupakan cara untuk mewujudkan salah satu poin penting dalam SAPDA (Sapta Dambaan) yaitu “Masyarakat sehat dan religius”.

“ Hari ini,…
[07.52, 25/9/2021] Jhontob Sergai: Naga Kesiangan Kecamatan Tebing Tinggi, drg. Rina Manurung sebagai Kepala UPT Puskesmas Kotarih, dr. Erna Ningsih sebagai Kepala UPT Puskesmas Bintang Bayu dan drg. Mayang Sari sebagai Kepala UPT Puskesmas Sipispis.

Baca Juga :  Raih Prestasi di Kejurnas LBB, Pj Gubernur Fatoni Apresiasi Tim Paskibra MAPN 4 Medan Binaan Perwosi Sumut

Sedangkan 2 orang lainnya yang dilantik adalah dr. Evraim Hutagalung, M.Kes sebagai Dokter Madya dan drg. Lidya Triayuni sebagai Dokter Gigi Madya.(SB/jontob)

-->