DPRD Medan Dukung Pemanggilan MSDC
Sentralberita| Medan~Terkait banyaknya keluhan masyarakat rumitnya persyaratan dan mahalnya biaya pengurusan Surat Izin Mendirikan (SIM) di Medan tetap menjadi perhatian Komisi A DPRD Medan.
Roby Barus yang juga mantan Ketua Komisi A ini tetap menyoroti pengurusan SIM diharuskan memiliki sertifikat yang dikeluarkan Medan Safety Driving Centre (MSDC).
“Kita mendukung upaya Ketua Komisi A (red-Andi Lumbangaol) agar memanggil kembali pihak Kepolisian Satlantas dan MSDC.
Pemanggilan guna mendengar duduk persoalan dan solusi. Seharusnya, pengurusan SIM harus dipermudah apalagi menyangkut hidup masyarakat miskin, supir angkot dan grab.(SB/