Sicanang Tergolong Daerah di Bawah Garis Kemiskinan

Sentralberita| Medan~Sekitar 4000 Kepala Keluarga (KK)   di kelurahan Sicanang Kecamatan Medan Belawandengan mata pencarian bertambak, menjadi buruh, dan nelayan.

Sejak lama dan hingga saat ini menjadi daerah tertinggal. Tertinggal dari aspek pendidikan, tertinggal dari laju pembangunan dan tertinggal secara ekonomi.

“Kehidupan masyarakat di daerah ini tergolong di bawah garis kemiskinan, kehidupan yang dialami masyarakat ini sudah sejak lama, bahkan rumah tidak layak huni pun masih banyak karena ketidakmampuan ekonomi penghuninya, demikian pula jalan sebagai faktor utama kelancaran ekonomi masyarakat tidak memadai, ”ujar Sahdan tokoh masyarakat yang tinggal di lingkungan 20 Sicanang Belawan

Atas inilah Sicanang Belawan menjadi wilayah dilaksakannya program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) dengan harapan bisa meningkatkan kesejahteraan. (SB/ husni )

Baca Juga :  79 Tahun, Nusantara Baru untuk Indonesia Maju

 

Tinggalkan Balasan

-->