Hore…!!! Rusunawa Bakal Difungsikan Jelang Akhir Tahun

Bangunan Rusunawa di Asahan bakal difungsikan (F/SB.dok)

Sentralberita – Asahan | Kabar gembira bagi masyarakat yang belum memiliki rumah tempat tinggal, pasalnya dalam waktu dekat Pemkab Asahan akan memfungsikan penggunaan Rumah Susun Sederhana Sewa (Rusunawa) sebelum akhir Tahun 2017.

Hal itu dikatakan Bupati Asahan Drs H Taufan Gama Simatupang MAP didampingi Kepala Dinas Perumahan dan Pemukiman (Perkim) M Azmi, Selasa (6/12), “ dalam waktu dekat bangunan Rusunawa bakal difungsikan, bagi masyarakat yang belum memiliki rumah tinggal bisa mendaftarkan diri,”ujarnya.

Penempatan paling lama bulan Januari 2018, namun kita harapkan secepatnya bisa dihuni dan bagi calon penghuni dapat mengisi formulir dan, tambahnya.

Maka untuk itu kita akan segera mensosilaisasikannya kepada masyarakat Asahan,agar mereka mengetahui bagaimana cara dan syarat untuk menepati dan menghuni rusunawa yang berada di Kelurahan Sei Renggas Kecamatan Kisaran Barat.

Ketika ditanya, mengapa pengoprasianya lambat, Taufan menjelaskan pihak pengembang lagi melakukan pengoptimalisasian rusunawa dan menyiapakan regulasinya, sehingga pengunaan rusunawa benar-benar dapat dimanfaatkan oleh masyarakat Asahan.

Sementara itu Kepala Dinas Perukim Azmi mengatakan,bahwa salah satu syarat untuk menghuni rusunawa harus diketahui oleh pihak aparat Keluarahan atau Desa, pemohon tidak memiliki rumah, dan memiliki pendapatan rendah.(SB/susilawadi)

2 thoughts on “Hore…!!! Rusunawa Bakal Difungsikan Jelang Akhir Tahun

  • Januari 26, 2024 pada 9:25 am
    Permalink

    363337 102029I enjoy what you guys are normally up too. This kind of clever function and reporting! Maintain up the quite excellent works guys Ive added you guys to blogroll. 665623

  • Februari 2, 2024 pada 2:53 am
    Permalink

    802249 459522Disgrace on the seek Google for now not positioning this put up higher! Come on over and visit my web site. 647999

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *